21 Des
2022
Bekasi Pemerintah Kota Pemkot Bekasi menggelar Peringatan Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional Tingkat Kota Bekasi Tahun 2022 yang bertempat di Balai Patriot Komp Perkantoran Pemerintah Kota Bekasi Jl Jend Ahmad Yani No 1 Bekasi Jawa Barat Indonesia dan bisa dilakukan Live Streaming Youtube Pemkot Bekasi dari jam 09 00 WIB sampai selesai 21 12 2022 Tema dalam peringatan hari kesetiakawanan sosial nasional tingkat kota Bekasi Tahun 2022 ialah Bangkit Bersama Membangun Bangsa Acara dihadiri PLT Walikota Bekasi Tri Adhianto Tjahjono Ibu PLT Walikota Bekasi Wiwiek Hargono Kepala Dinas Sosial Kota Bekasi Alexander Zulkarnain Ketua Foz Forum Zakat Bekasi Raya Muhammad Anwar perwakilan dari DPRD Kota Bekasi Kapolres Kota Bekasi Dandim Kejaksaan Negeri Kota Bekasi serta OPD seKota Bekasi Latar belakang dalam kegiatan ini ialah kesetiakawanan sosial pada hakekatnya merupakan suatu kemauan untuk bersatu dalam solidaritas sosial kesamaan nasib saling peduli dan berbagi yang dilandasi kerelaan kesetiaan toleransi dan tidak diskriminasi dalam membangun persaudaraan majemuk Indonesia Kesetiakawanan sosial perlu direalisasikan dalam kehidupan kita bukan hanya dibicarakan Dalam arti benarbenar bertindak saling membantu Ujar Alexander Zulkarnain Kepala Dinas Sosial Kota Bekasi Dasar Pelaksanaan kegiatan yang pertama adalah UU No 11 Tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial kemudian Peraturan Menteri Sosial Republik Indonesia No 10 Tahun 2015 tentang Pedoman Penyelenggaraan Penguatan Kesetiakawanan Sosial lalu Peraturan Walikota Bekasi No 110 Tahun 2021 Tujuan dilaksanakan kegiatan ini yang pertama adalah Untuk membangun ingatan kolektif seluruh elemen masyarakat agar nilainilai kesetiakawanan sosial tetap kuat sebagai modal sosial Yang kedua sebagai stimulas berbagai gerakan peduli dan aksi sosial di masyarakat dalam bentuk apapun sehingga dapat menimbulkan kerekatan sosial meminimalisir kesenjangan sosial dan menciptakan kedaulatan sosial Ujar Kepala Dinas Sosial Kota Bekasi Alexander Zulkarnain Mengingatkan semua pihak untuk selalu berupaya mendorong perwujudan masyarakat inklusi dan membuka kesempatan seluasluasnya serta menghilangkan hambatan bagi penyandang disabilitas sehingga mereka dapat berperan dan berkontribusi secara aktif di tengah masyarakat Lalu ada sambutan dari Ketua Foz Bekasi Raya Muhammad Anwar berujar Mudahmudahan momen ini adalah momen kita berbagi momen kita memberikan kepedulian sesama kita Kita mendeklarasikan dari lembaga amal dan zakat bersama Pemerintah Kota Pemkot Bekasi akan ber samasama menuntaskan kemiskinan ekstrem di Kota Bekasi Ujar Muhammad Anwar Lanjut berujar Ketua Foz Bekasi Raya Mudahmudahan kedepan ada sebuah fasilitas koordinasi pembinaan dari pemerintah kota kepada lembaga amal zakat Apa yang menjadi citacita kita menuntaskan kemiskinan ekstrem 2024 bisa tercapai Membatu itu bisa bermacammacam dimulai membantu dukungan operasional dalam bentuk tenaga dan yang terakhir berharap do ado a yang terbaik dari kita semua untuk memberikan motivasi Ujar PLT Walikota Bekasi Lanjut Ujar Tri Adhianto Mudahmudahan kalau kita bangkit bersama dapat membangun bangsa negara ini Acara diakhiri penyerahan bantuan disabilitas dan bantuan sosial secara simbolis yang akan diberikan kepada Nia Pemalasari Oscar Sebastian Sarilandap dan Umi Rosa Bantuan ini diantaranya alat bantu dengar bantuan BLT dampak inflasi dan diberikan oleh Dinas Sosial Kota Bekasi R