Kota Bekasi, Rabu 22/05/2019 Pelaksana Bidang e-Government menghadiri undangan sosialiasi uji coba aplikasi pajak online e-Tap yang bertempat diruang rapat audio visual Bapenda Kota Bekasi. Sosialisasi dibuka oleh Kepala BIdang Perencanaan dihadiri oleh 12 Kepala UPTD Bapenda Kota Bekasi dan Para Wajib pajak.
Aplikasi ini nantinya akan dipasang disetiap POS yang sementara untuk uji coba berada pada tempat para wajib pajak kecamatan bekasi timur dan juga akan diintegrasikan dengan PDSS POC Patriot Operation Center.